Pengumuman Hasil Seleksi Psikotes dan Kompetensi Bidang PKH 2020


Pengumuman Hasil Tes Kompetensi Bidang PKH 2020
merupakan saat yang ditunggu-tunggu oleh peserta Tes Kompetensi Bidang PKH 2020. Sesuai dengan jadwal yang telah dirilis oleh Kementerian Sosial Republik Indonesia, pengumuman hasil ujian kompetensi bidang dan psikotes PKH 2020 akan dirilis pada tanggal 21 Maret 2019. Proses seleksinya terhitung cepat karena kebutuhan akan SDM pelaksana PKH yang mendesak, dan supaya program yang dicanangkan oleh Kementerian Sosial ini dapat cepat dirasakan oleh masyarakat.

Baca Juga : Kisi-kisi soal Tes Kompetensi Bidang PKH 2020

Berdasarkan tahapan seleksi PKH 2020, Daftar nama SDM Pelaksana PKH yang berhasil lulus dalam tes kompetensi bidang dan psikotes 2020 akan diumumkan melalui website resmi Kementerian Sosial dan juga dikirim melalui email masing-masing peserta. Jadi diharapkan para peserta untuk senantiasa mengakses website dan memeriksa emailnya masing-masing.

Baca Juga :  Cara Menghadapi Tes Psikotes PKH 2020

Kementerian Sosial sendiri menargetkan SDM Pelaksana PKH 2019 ini akan mulai aktif bekerja sekitar April-Mei 2019. Sebelum aktif bekerja, berkaca dari pelaksanaan PKH 2019, para peserta yang lulus seleksi kompetensi bidang akan dibekali materi-materi atau hal-hal yang berkaitan dengan PKH pada suatu kegiatan Bimbingan Teknis. Pada kegiatan Bimbingan Teknis ini calon SDM Pelaksana PKH 2020 dibekali materi-materi mengenai apa yang menjadi tanggung jawab dan lingkup pekerjaannya.

Hasil Kelulusan Akhir Seleksi SDM Pelaksana Program Keluarga Harapan (PKH) Tahun 2020 akan diumumkan  pada tanggal 21 Maret 2019 (waktu sewaktu-waktu dapat berubah).  Berikut ini daftar nama peserta PKH 2020 Hasil seleksi Psikotes dan Kompetensi Bidang PKH 2020 :

Daftar nama hasil seleksi tes psikotes dan kompetensi bidang SDM PKH 2020, dapat dilihat di sini. Persiapkan NIK anda atau bawa KTP anda karena saat login diperlukan nomor NIK anda. Semoga anda berhasil dan sukses menjadi SDM PKH 2020. 

Namun untuk pengumuman hasil seleksi Administrasi PKH 2020 diumumkan pada tanggal 10 Maret 2019. Cara melihat hasil seleksi administrasi PKH 2020 yaitu dengan mengakses alamat website :
https://ssdm.pkh.kemsos.go.id/site/pengumuman2019
kemudian masukan Nomor NIK anda dan ketikan kode angka unik pada layar seperti gambar di bawah ini :



Anda dapat melihat hasilnya setelah masuk dan login ke dalam websitenya. Selamat buat peserta yang telah lulus seleksi administrasi SDM Pelaksana PKH 2020, perjuangan belum berakhir, saatnya anda untuk bersiap menghadapi tes Psikotes dan Kompetensi Bidang SDM Pelaksana PKH 2020. Silahkan simak info lainnya tentang kisi-kisi soal psikotes PKH 2020 dan Cara menghadapi tes psikotes PKH 2020.                                     

Post a Comment for "Pengumuman Hasil Seleksi Psikotes dan Kompetensi Bidang PKH 2020"