Soal UTS/PTS Pendidikan Agama Islam (PAI) SD Kelas 1 Semester 1

Soal Ujian Tengah Semester (UTS) atau sekarang dikenal dengan Penilaian Tengah Semester (PTS) Pendidikan Agama Islam (PAI) SD Kelas 1 Semester 1 akan mulai dilaksanakan. Sekitar bulan September-Oktober, siswa SD akan melaksanakan UTS/PTS. Memang ada juga sekolah yang tidak mengadakan UTS/PTS namun secara umum, masih banyak sekolah yang melaksanakan UTS/PTS.

Soal UTS/PTS yang kami bagikan pada posting kali ini bersumber dari materi Pendidikan Agama Islam (PAI) yang telah diberikan selama setengah semester. Beberapa tema materi yang diujikan yaitu berupa dasar-dasar dari Agama Islam, seperti syahadat, shalat, membaca huruf Al-qur'an,surat-surat awal, rukun iman, dan lainnya. Soal UTS PAI ini juga sudah berdasarkan kurikulum terbaru Kurikulum K13 Revisi terbaru.


Soal UTS PAI SD Kelas 1 semester 1 ini dapat didownload dengan mudah dan dapat dibuka langsung dengan smartphone atau software Acrobat Reader PDF. Selain itu soal PTS PAI Kelas 1 SD Semester 1 ini dilengkapi dengan kunci jawaban soal UTS PAI SD sehingga dapat dijadikan rujukan dalam menilai jawaban yang telah dikerjakan.

Soal yang kami bagikan merupakan soal yang diujikan di sebuah sekolah dasar, sehingga dapat dijadikan referensi bagi siswa SD Kelas 1 untuk berlatih dalam menjawab soal UTS PAI nantinya. Bagi pengajar adanya soal UTS/PTS PAI ini mungkin dapat dijadikan salah satu sumber dalam membuat soal-soal UTS PAI, sehingga soal yang dibuat akan lebih bervariatif.


Demikian, contoh soal UTS/PTS PAI Kelas 1 SD Semester 1 yang dapat kami bagikan. Link download dapat ditemukan pada bagian akhir posting artikel ini. Semoga bermanfaat. Keep learning and sharing.

Post a Comment for "Soal UTS/PTS Pendidikan Agama Islam (PAI) SD Kelas 1 Semester 1"